Simulasi Kegiatan Assesment Lapang (AL) Akreditasi Program Studi Manajemen

Pada Hari Kamis tanggal 5 September 2024, Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Universitas Abdurachman Saleh melaksanakan Simulasi kegiatan Assesment Lapang (AL) Akreditasi Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Abdurachman Saleh Situbondo